Tulisan Korea: Kosakata Nama Negara

Kosa-Kata Nama-nama Negara dalam bahasa Korea dan Terjemahannya

Apakah kamu tahu apa bahasa Koreanya "Jepang" atau "Inggris"?

Jika belum tahu bagaimana tulisan bahasa Koreanya, kamu bisa mencarinya menggunakan aplikasi Translate Korea yang bisa secara otomatis menerjemahkan bahasa Korea ke Indonesia dan sebaliknya dari bahasa Indonesia ke Korea.

Untuk mengetahui kosakata atau tulisan Korea (Hangul) beberapa nama negara dalam bahasa Korea, silahkan simak tabel kosakata nama negara di bawah ini.

Inilah tulisan Korea (Hangul), cara baca, dan arti dari nama-nama negara di dunia dalam bahasa Korea.

Silahkan hafalkan dan pahami juga cara penulisannya untuk memperkaya wawasan kosakata bhs. Korea anda.

Negara (๋‚˜๋ผ)
ํ•œ๊ธ€di-ba-caArti
๋ฏธ๊ตญmi-gukAmerika
ํ˜ธ์ฃผho-juAustralia
์ค‘๊ตญcung-gukChina
ํ•„๋ฆฌํ•€phil-li-phinFiliphina
ํ™์ฝฉhong-khongHongkong
์ธ๋„in-doIndia
์ธ๋„๋„ค์‹œ์•„in-do-ne-si-aIndonesia
์ธ๋‹ˆin-niIndonesia
์˜๊ตญyรดng-gukInggris
์ผ๋ณธil-bonJepang
๋…์ผdok-ilJerman
ํ•œ๊ตญhan-gukKorea
๋ถํ•œpu-khanKorea Utara
๋ชฝ๊ณจmong-golMongolia
ํ”„๋ž‘์Šคpheu-rang-seuPrancis
์ŠคํŽ˜์ธseu-phe-inSpanyol
๋Œ€๋งŒtรฆ-manTaiwan
ํƒœ๊ตญthรฆ-gukThailand
๋ฒ ํŠธ๋‚จpe-theu-namVietnam

Untuk tulisan Korea atau kosakata lainnya silahkan lihat di daftar isi website ini.
Seoulina.com - Belajar Bahasa Korea Online
Rating: 4.8/ 5 based on 937 visitor reviews.
logo web seoulina
Subscribe Post Seoulina.com